Surat Ali Imran Ayat 104 Teks Arab Dan Latin Serta Artinya Perkata dan Isi Kandungannya

Loading...

Surat Ali Imran Ayat 104 Teks Arab Dan Latin Serta Artinya

Tulisan kali ini akan mengulas Surat Ali Imran Ayat 104 yang ditulis dalam Teks Arab Dan Latin Serta Artinya Perkata atau mufradat dari ayat tersebut, juga dilengkapi dengan isi kandungannya secara singkat pada ayat tersebut. Sebelumnya kita sudah membahas potongan ayat pada surat al Imran yakni tepatnya pada surat al Imran ayat 31 latin dan arab lengkap dengan artinya perkata.

Sobat juga bisa mendapat murottal surat al Imran Mp3 full disini : Download Surah Al Imran Mp3 Full Merdu Oleh Mishary Rashid Alafasy Dan Saad Al-Ghamdi

Berikut ini adalah penjelasan mengenai surat ali imran ayat 104 dalam teks arab dan latin serta artinya perkata dalam bahasa Indonesia :

Teks Arab Dan Latin

وَلۡتَكُن مِّنكُمۡ أُمَّةٞ يَدۡعُونَ إِلَى ٱلۡخَيۡرِ وَيَأۡمُرُونَ بِٱلۡمَعۡرُوفِ وَيَنۡهَوۡنَ عَنِ ٱلۡمُنكَرِۚ وَأُوْلَٰٓئِكَ هُمُ ٱلۡمُفۡلِحُونَ

Waltakum Mingkum Ummatuy Yad’ụna Ilal-Khairi Wa Ya`Murụna Bil-Ma’rụfi Wa Yan-Hauna ‘Anil-Mungkar, Wa Ulā`Ika Humul-Mufliḥụn

Arti Perkata Surat Ali Imran Ayat 104

أُمَّةٞ

مِّنكُمۡ

وَلۡتَكُن

ummat

diantara kamu

dan jadilah/ hendaklah ada

ٱلۡخَيۡرِ

إِلَى

يَدۡعُونَ

kebajikan

kepada

(mereka) menyeru

وَيَنۡهَوۡنَ

بِٱلۡمَعۡرُوفِ

وَيَأۡمُرُونَ

dan (mereka) mencegah

dengan/ kepada kebaikan

dan (mereka) menyuruh

وَأُوْلَٰٓئِكَ

ٱلۡمُنكَرِۚ

عَنِ

dan mereka itulah

mungkar

dari

 

ٱلۡمُفۡلِحُونَ

هُمُ

 

orang- orang yang beruntung

mereka

Kandungan Ayat

Hendaknya kita menyeru kepada kebenaran di bawah naungan Al-Quran dan Hadits sebagai sumber utama hukum dalam islam. Serulah pada jalan kebaikan dan cegahlah dari kejahatan, dalam istilah lain dikenal dengan sebutan amar Ma’ruf bahyi Munkar.

Hendaknya kita bisa melakukan Amar ma’ruf dan nahyi munkar paling tidak kepada keluarga dan kerabat. Barang siapa yang bisa menjalankan prinsip tersebut sesuai dengan kandungan pada ayat di atas maka ia termasuk golongan yang akan memperoleh keberuntungan yang sempurna.

Demikianlah ulasan mengenai kutipan bacaan surat Surat Ali Imran Ayat 104 dalam Teks Arab Dan Latin Serta Artinya Perkata atau mufradat dalam bahasa Indonesia, juga dilengkapi dengan kandungan pada ayat tersebut. Wallahu A’lam Bishawaab.

Loading...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Surat Ali Imran Ayat 104 Teks Arab Dan Latin Serta Artinya Perkata dan Isi Kandungannya"

Post a Comment