10 Contoh Kalimat Isim dan Fiil Dalam Surat Yasin dan Tanda-Tandanya

Loading...

Contoh Kalimat Isim dan Fiil Dalam Surat Yasin

Contoh kalimat Isim dan fiil dalam surat yasin akan menjadi tema pada tulisan kali ini.  Karena yang akan kita bahas ini adalah contoh isim dan fiil yang terdapat dalam surat yasin maka sobat perlu tahu bagaimana Bacaan Surat Yasin Arab Lengkap yang mana ia telah kita bahas pada tulisan sebelumnya.

Perlu sobat ketahui bahwa surat yasin adalah surat dengan urutan ke 36 dalam daftar surata dalam al-quran, ia memiliki jumlah ayat dengan 83 ayat dan tergolong pada surat makiyyah atau surat yang turun di mekkah.

Menentukan mana isim dan mana fiil tentunya akan lebih mudah jika kita tahu apa saja yang menjadi Tanda-tanda Kalimat Isim dan apa saja tanda-tanda kalimat fiil dalam bahasa arab baik fiil madhi, mudori maupun amr. Berikut ini adalah 10 contoh kalimat isim dan fiil dalam surat yasin berikut dengan tanda-tandanya :

Isim

Kalimat

Ciri

اسم مفرد

ٱلۡقُرۡءَانِ

Alif lam + Berakhiran Kasrah

اسم مفرد

ٱلۡحَكِيمِ

Alif lam + Berakhiran Kasrah

جمع مذكر سالم

مِنَ ٱلۡمُرۡسَلِينَ

Huruf Jar + Berakhiran Kasrah

اسم مفرد

عَلَىٰ صِرَٰطٖ

Huruf Jar + Berakhiran Kasrah

اسم مفرد

مُّسۡتَقِيمٖ

Tanwin + Berakhiran Kasrah

اسم مفرد

ٱلۡعَزِيزِ

Alif lam + Berakhiran Kasrah

اسم مفرد

ٱلرَّحِيمِ

Alif lam + Berakhiran Kasrah

اسم مفرد

قَوۡمٗا

Tanwin

اسم مفرد

ٱلۡقَوۡلُ

Alif lam

اسم تفضيل

عَلَىٰٓ أَكۡثَرِ

Huruf Jar + Berakhiran Kasrah

Adapun yang menjadi contoh fiil dalam surat yasin adalah sebagai berikut :

Fiil

kalimat

Ciri

فعل مضارع

تُنذِرَ


Tanda dari fiil madhi adalah selamanya di-fthahkan huruf akhirnya

 


Tanda fiil mudhari adalah selalu diawali dengan salahsatu huruf zaidah yang empat, biasanya terhimpun dalam lafadz أنيت (hamzah, nun, ya, ta)



Tanda dari fiil amr adalah selamanya di-jazmkan huruf akhirnya

فعل ماض

حَقَّ

فعل مضارع

يُؤۡمِنُونَ

فعل ماض

جَعَلۡ

فعل ماض

أَغۡشَيۡنَٰ

فعل ماض

ٱتَّبَعَ

فعل ماض

خَشِيَ

فعل امر

بَشِّرۡ

فعل مضارع

نُحۡيِ

فعل مضارع

نَكۡتُبُ

Demikianlah 10 Contoh Kalimat Isim dan Fiil Dalam Surat Yasin berikut dengan Tanda-Tandanya dari masing-masing kalimat. Semoga bisa membantu sobat dalam memahami ilmu nahwu. Waallahu A’lam Bisshawaab.

Loading...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "10 Contoh Kalimat Isim dan Fiil Dalam Surat Yasin dan Tanda-Tandanya"

Post a Comment