Doa Agar Menjadi Hamba Yang Shaleh Dan Bersyukur

Loading...

Doa Agar Menjadi Hamba Yang Shaleh Dan Bersyukur Dalam Al-Quran

Doa Agar Menjadi Hamba Yang Shaleh – Setiap hamba yang beriman tentunya menginginkan menjadi hamba yang shaleh dan bisa bersyukur terhadap semua pemberian dari allah swt karena hamba yang shaleh dn pandai bersyukurlah yang akan dikasihi tuhan dan yang akan mendapatkan kebahagiaan di akhirat kelak.

Bac juga : Bacaan Doa Sholat Dhuha, Arab Dan Latinnya Serta Terjemahannya

Doa Agar Menjadi Hamba Yang Shaleh Dan Bersyukur Dalam Al Doa Agar Menjadi Hamba Yang Shaleh Dan Bersyukur

Doa Mustajab Menjadi Hamba Yang Shaleh

Untuk itu, sepatutnya kita mencontoh doa agar menjadi hamba yang shaleh dan bersyukur yang pernah dipanjatkan oleh nabi sulaiman yang mustajab dalam surat an-naml ayat 19 berikut ini :

رَبِّ أَوْزِعْنِي أَنْ أَشْكُرَ نِعْمَتَكَ الَّتِي أَنْعَمْتَ عَلَيَّ وَعَلَى وَالِدَيَّ وَأَنْ أَعْمَلَ صَالِحًا تَرْضَاهُ وَأَدْخِلْنِي بِرَحْمَتِكَ فِي عِبَادِكَ الصَّالِحِينَ

Artinya : “Ya Tuhanku berilah aku ilham untuk tetap mensyukuri nikmat mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada dua orang ibu bapakku dan untuk mengerjakan amal saleh yang Engkau ridhai; dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hamba-hamba-Mu yang saleh”.

Doa di atas diucapkan nabi Sulaiman AS saat mendengar ucapn seekor semut ketika memerintah semut-semut lainnya agar segera masuk ke sarang supaya terhindar dari injakan-injakan pasukan nabi Sulaiman yang hendak melewati jalan yang mereka tempati.

Nabi Sulaiman AS mengucapkan doa tersebut di atas agar selalu diilhami rasa syukur atas segala karunia yang telah Allah SWT berikan kepdanya. Demikian doa agar menjadi hamba yang shaleh dan bersyukur yang terdapat dalam al-Quran. Semoga bermanfa’at, .

Loading...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Doa Agar Menjadi Hamba Yang Shaleh Dan Bersyukur"

Post a Comment