Penggunaan Article A Dan The Dalam Bahasa Inggris

Loading...

Aturan Penggunaan Article A Dan The

Penggunaan Article A Dan The – Sebelumnya telah saya tulis tentang bagaimana aturan penggunaan indefinite article A dan An, pada tulisan kali ini saya akan menulis tentang bagaimana aturan pengunaan article A dan The yang harus diketahui dalam bahasa inggris.

 Sebelumnya telah saya tulis tentang bagaimana aturan penggunaan indefinite article A dan  Penggunaan Article A Dan The Dalam Bahasa Inggris

Article A Dan The Dalam Bahasa Inggris

Silahkan baca tulisan sebelumnya tentang indefinite article A dan An : Penggunaan A Dan An Dalam Bahasa Inggris

Aturan penggunaan article A dan The dalam bahasa inggris memiliki persamaan dan perbedaan masing-masing.

  • Persamaan A dan The

A dan The adalah termasuk article atau kata sandang dimana posisi penempatannya berada di awal kata benda.

  • Perbedaan A dan The

A adalah indefinite article, yaitu kata sandang yang digunakan untuk menunjukan sesuatu yang bersifat umum atau belum jelas, temannya article A adalah An, dalam bahasa arab dikenal dengan istilah isim nakirah.

Contoh :

A doctor must like people (Dokter harus mencintai orang-orang)

Dokter yang dimaksud disini adalah profesi dokter secara umum.

Sedangkan The termasuk definite article, yaitu kata sandang yang digunakan untuk menunjukan sesuatu yang sudah jelas, kalau dalam bahasa arab dikenal dengan istilah isim ma’rifah.

Contoh :

I have just meet to the doctor (saya baru saja bertemu dokter itu)

Dokter yang dimaksud pada kalimat tersebut sudah jelas, sudah diketahui oleh si pembicara dan pendengar.

Aturan penggunaan article A dan The di atas harus diperhatikan ketika menulis atau berbicara dalam bahasa inggris.

Mudah difahami bukan , . ???

Baca Juga : Ucapan Perpisahan Dalam Bahasa Inggris Dan Artinya

Loading...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Penggunaan Article A Dan The Dalam Bahasa Inggris"

Post a Comment